Saturday, February 21, 2015

22 Daftar Food Court Mayasari Plaza Lat 3 Tasikmalaya



Oleh My Ano

TASIKEKSIS.BLOGSPOT.COM

Assalamualaikum
Hey sobat dirumah! Apa kabarnya? baek-baek saja bukan! Seperti biasa ketemu lagi bersama gue My Ano si blogger dari Tasikmalaya. Pada kesempatan yang berbahagia ini gue mau ngebahas tentang tempat makanan, tapi yang ada di Mall! Pasti penonton semua tahu Mall Mayasari Plaza ya...Mall yang kayaknya paling besar di Tasikmalaya dengan pengunjung yang nggak pernah sepi, apa lagi di hari Sabtu/Minggu. Oh ya Mall Mayasari Plaza buka setiap hari dari jam 10 pagi hingga 10 malam. Di dalamnya terdapat 2 departement store, lebih dari 200 toko, 50 resto dan tempat makan. Nah di lantai 3 ada food court yang besar. Disitu penonton bisa mendapatkan bermacam-macam makanan mulai dari makanan daerah sampai makanan khas luar Indonesia.

Pasti sobat di rumah pengen tau apa aja sih daftar food court yang ada di lantai 3? Tenang gue disini mau share daftar food court di Mayasari Plaza. Yuk kita simak daftarnya di bawah ini. Cekidot

1. D'Cost Seafood (Aneka makanan seafood)

2. Ichi Bento

3. Nasi Timbel Komplit Sawargi

4. La Coola (Juice dan Shake)

5. Scorpio (Mie Kocok Bakso dan Nasi Rames)

6. Rumah Makan Khas Sunda Cibiuk

7. Nasi Liwet Dapur Desa

8. Jarell Food (Aneka Nasi Goreng)

9. Mie Bakso Sari Rasa

10. Orange (Steak, Float dan Fizza)

11. G-a-r-l-i-c (Hot Plate)

12. Batagor Pit Pit

13. Konjaku

14. M Cafe

15. Danli Coffie

16. Barokah (Nasi Bakar, Nasi TO dan Soker)

17. Es Durian Kantin Sakinah

18. Kentang Goreng Katzi Kuzaka

19. Putri Tiara

20. Bambino (Coffe, Fizza dan Pasta)

21. Siomay dan Pempek Pak Ajo BRP

22. Ala Resto Soto dan Sop Plus Lengko dan Kari

Ok itulah beberapa daftar food court yang ada di Mall Mayasari Plaza lat 3, gue My Ano pamit undur diri dari hadapan  Anda semua. Dan jangan lupa nantikan blog artikel episode selanjutnya hanya di Tasik Eksis.Com. Dan biar ga panik tolong follow twitter gue @MyAnoDotCom dan Add Facebook gue MyAno  atau invite pin bb gue 538E6A6B. Tonghilap

4 comments:

  1. sewa tenan berapa bos/bulan di food court

    ReplyDelete
  2. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  3. Love to read it,Waiting For More new Update and I Already Read your Recent Post its Great Thanks. punggol food singapore

    ReplyDelete
  4. An fascinating discussion is value comment. I think that it is best to write extra on this matter, it won’t be a taboo topic however generally people are not enough to talk on such topics. To the next. Cheers causeway point food singapore

    ReplyDelete